Menavigasikan M600
Anda dapat menavigasikan jam tangan pintar dengan berbagai cara. Temukan informasi lebih rinci mengenai gaya yang berbeda untuk menjelajah di M600 dari tautan di bawah ini:
Lihat juga cara untuk menggunakan suara Anda untuk meminta Google Assistant melakukan tindakan sederhana untuk Anda.
- Geser ke bawah pada layar beranda: Menu pengaturan cepat untuk mengaktifkan mode yang berbeda (Pesawat, penghemat baterai, teater, Jangan mengganggu), kontrol musik dan pintasan ke menu Pengaturan
- Geser ke atas: Umpan notifikasi singkat, ketuk notifikasi untuk memperbesarnya
- Geser ke kiri: Aplikasi Google Fit
- Geser ke kanan: Google Assistant
- Ubah tampilan jam tangan dari M600: Untuk menukar atau menyesuaikan tampilan jam tangan, tekan lama pada tampilan jam tangan