Anda di sini: Mulai > Fungsi tombol

Fungsi tombol

M430 memiliki lima tombol yang memiliki fungsionalitas yang berbeda tergantung situasi penggunaan. Lihat tabel di bawah ini untuk mengetahui fungsionalitas apa saja yang tombol miliki dalam mode yang berbeda.

Tampilan waktu dan menu

LAMPU KEMBALI MULAI ATAS/BAWAH

Terangi layar

Tekan dan tahan untuk mengunci tombol

Keluar dari menu

Kembali ke tingkat sebelumnya

Keluar dari pengaturan yang belum diubah

Batalkan pilihan

Tekan dan tahan untuk kembali ke tampilan waktu dari menu

Tekan dan tahan untuk memulai pemasangan dan sinkronisasi

Konfirmasi pilihan

Masuk ke mode pra latihan

Konfirmasi pilihan yang ditampilkan pada layar

Pindah melalui daftar pilihan

Sesuaikan nilai yang dipilih

Tekan dan tahan ATAS untuk mengubah tampilan jam

Mode pra latihan

LAMPU KEMBALI MULAI ATAS/BAWAH

Terangi layar

Tekan dan tahan untuk masuk ke pengaturan profil olahraga

Kembali ke tampilan waktu Mulai sesi latihan Pindah melalui daftar olahraga

Selama latihan

LAMPU KEMBALI MULAI ATAS/BAWAH

Terangi layar

Tekan dan tahan untuk masuk ke Menu Cepat

Jeda latihan dengan menekan sekali

Tekan dan tahan selama 3 detik untuk menghentikan perekaman latihan

Tandai putaran

Tekan dan tahan untuk mengaktifkan/menonaktifkan kunci zona

Lanjutkan perekaman latihan saat jeda

Ubah tampilan latihan